Daftar Biaya Sewa Mobil di Solo 2022
Daftar Biaya Sewa Mobil di Solo 2022, Travel adalah hobi yang sangat menyenangkan bagi sebagian orang. Saat liburan seperti sekarang, banyak orang merencanakan perjalanan ke berbagai destinasi wisata di Solo. Beberapa tempat wisata populer di Solo dan sekitarnya antara lain Sungai Bengawan Solo, Air Terjun Grojogan Sewu, Air Terjun Segoro Gunung, Air Terjun Parang Ijo, Pegunungan Tawangmangu, Gunung Kemukus di Sragen, Waduk Gajah Mungkur, SSB (Solo Selo Borobudur), dan Sondokoro. Untuk menikmati perjalanan ke destinasi tersebut, Anda pasti membutuhkan kendaraan yang nyaman dan aman.
Table Of Content
Keunggulan Sewa Mobil Travel di Solo
- Armada Lengkap dan Terawat
RMS adalah salah satu rental mobil terbesar di Solo yang menyediakan berbagai unit armada mobil dengan performa mesin handal. Armada kami rutin dirawat untuk memastikan kenyamanan dan keamanan perjalanan Anda. - Harga Terjangkau dan Transparan
Kami menawarkan rental mobil dengan harga termurah dan syarat termudah. Tidak ada biaya tersembunyi, semua informasi sudah termasuk sopir dan BBM. - Layanan Profesional
Supir berpengalaman dan ramah siap mengantarkan Anda ke berbagai destinasi wisata di Solo dengan aman dan nyaman.
Daftar Biaya Sewa Mobil di Solo
ELF
Harga: Rp600.000,-
Ketentuan:
- Hanya untuk dalam kota Solo (city tour)
- Sudah termasuk sopir dan BBM
- Belum termasuk parkir, bea masuk, dan makan sopir
- Durasi pemakaian 10 jam, lebih dari itu dikenakan biaya overtime 10% per jam
- DP 25% untuk pemakaian lebih dari 2 hari
Avanza
Harga: Rp400.000,-
Ketentuan:
- Hanya untuk dalam kota Solo (city tour)
- Sudah termasuk sopir dan BBM
- Durasi pemakaian 12 jam
- Overtime 10% dari harga sewa
- DP 25% untuk pemakaian lebih dari 2 hari
APV
Harga: Rp500.000,-
Ketentuan:
- Hanya untuk dalam kota Solo
- Sudah termasuk sopir dan BBM
- Durasi pemakaian 12 jam
- Overtime 10% dari harga sewa
- DP 25% untuk pemakaian lebih dari 2 hari
Grand Innova
Harga: Rp550.000,-
Ketentuan:
- Hanya untuk dalam kota Solo
- Sudah termasuk sopir dan BBM
- Durasi pemakaian 12 jam
- Overtime 10% dari harga sewa
- DP 25% untuk pemakaian lebih dari 2 hari
New Camry
Harga: Rp1.400.000,-
Ketentuan:
- Hanya untuk dalam kota Solo
- Sudah termasuk sopir dan BBM
- Durasi pemakaian 12 jam
- Overtime 10% dari harga sewa
- DP 25% untuk pemakaian lebih dari 2 hari
Alphard
Harga: New Alphard Rp2.500.000,- | Alphard Rp1.700.000,-
Ketentuan:
- Hanya untuk dalam kota Solo
- Sudah termasuk sopir dan BBM
- Durasi pemakaian 12 jam
- Overtime 10% dari harga sewa
- DP 25% untuk pemakaian lebih dari 2 hari
Grand Livina
Harga: Rp500.000,-
Ketentuan:
- Hanya untuk dalam kota Solo
- Sudah termasuk sopir dan BBM
- Durasi pemakaian 12 jam
- Overtime 10% dari harga sewa
- DP 25% untuk pemakaian lebih dari 2 hari
Terios
Harga: Rp400.000,-
Ketentuan:
- Hanya untuk dalam kota Solo
- Sudah termasuk sopir dan BBM
- Durasi pemakaian 12 jam
- Overtime 10% dari harga sewa
- DP 25% untuk pemakaian lebih dari 2 hari
Yaris | Rp 500.000,- | 12 Jam |
Evalia | Rp 500.000,- | 12 Jam |
Grand Levina | Rp 500.000,- | 12 Jam |
Karimun | Rp 400.000,- | 12 Jam |
Terios | Rp 450.000,- | 12 Jam |
Pick Up Grand Max | Rp 350.000,- | 12 Jam |
Tips Memilih Mobil Travel di Solo
- Sesuaikan dengan Kebutuhan: Pilih mobil sesuai jumlah penumpang dan tujuan perjalanan.
- Pesan Lebih Awal: Lakukan reservasi lebih awal untuk mendapatkan armada terbaik.
- Periksa Kondisi Mobil: Pastikan mobil dalam kondisi prima sebelum digunakan.
Hubungi Kami Sekarang!
Segera rencanakan perjalanan wisata Anda di Solo dengan layanan sewa mobil terbaik. Hubungi kami untuk informasi lebih lanjut dan pemesanan. Nikmati perjalanan yang aman, nyaman, dan berkesan!
Sewa Mobil Travel Solo – Solusi Perjalanan Nyaman dan Aman!
Kayword Anda:
Sewa Mobil Solo, Rental Mobil Solo, Sewa Mobil Murah Solo, Rental Mobil Murah Solo, Sewa Mobil Surakarta, Persewaan Mobil Solo, Sewa Mobil Kota Solo, Rental Mobil Kota Solo, Rent Car Solo, Central Sewa Mobil Solo, Pusat Rental Mobil Solo, Sewa Mobil Solo Murah, Rental Mobil Solo Murah, Sewa Mobil Murah di Solo